Berita Siaran

Eks Bupati Tersangka Penjualan Kulit Harimau

Bekas bupati Bener Meriah, Aceh, ditetapkan menjadi tersangka kasus perdagangan kulit dan tulang belulang harimau. Dia baru bebas dari penjara.

Sumber: kompas.id

Menteri Kelautan dan Kepala Bakamla Bahas Sinergi Awasi Laut

Menteri Kelautan dan Perikanan bertemu dengan Kepala Badan Keamanan Laut (Bakamla), di antaranya membahas sinergi pengawasan laut.

Sumber: Mongabay.co.id

Penyelundupan 466 Ribu Benih Lobster Digagalkan

Tim gabungan TNI Angkatan Laut menggagalkan penyelundupan 466 ribu benih lobster di perairan Kota Batam. Diduga akan dikirim ke Vietnam.

Sumber: Mongabay.co.id

AJI Se-Sumatera dan Auriga Bangun Jaringan Jaga Lingkungan

Sebanyak 14 cabang Aliansi Jurnalis Independen di Sumatera dan Yayasan Auriga Nusantara membuat jaringan untuk menjaga isu sumber daya alam dan lingkungan.

Sumber: kumparan.com

Jurnalis Sumatera Berkolaborasi untuk Isu Lingkungan

Anggota Aliansi Jurnalis Independen di Sumatera berkolaborasi menyusun rencana advokasi dan kampanye bersama, melalui liputan berita, tentang isu lingkunga

Sumber: kompas.id

‘Tunda Rencana Blok Wabu, Utamakan Hak Adat Warga Papua’

Amnesty International Indonesia mempetisi pemerintah untuk menunda penambangan Blok Wabu. Hak adat masyarakat Papua juga harus diprioritaskan.

Sumber: amnestyindo.nationbuilder.com

Berkas Penambangan Emas Ilegal di Papua Barat Ditunggu

Kejaksaan Tinggi Papua Barat saat ini menunggu pelimpahan berkas tahap I kasus penambangan emas ilegal dari kepolisian.

Sumber: cnnindonesia.com

Banyak Kapal Asing di Natuna, Kapal Patroli Terbatas

Analisis Indonesia Ocean Justice Initiative menegaskan intrusi kapal asing di Natuna Utara naik pada Maret-April setiap tahun. Tapi kapal patroli terbatas.

Sumber: mongabay.co.id

Ketua MPU Aceh Menolak Tambang yang Merusak Alam

Ketua Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh Tgk. Faisal Ali menolak pertambangan jika tidak sesuai dengan syariat Islam dan merusak alam.

Sumber: dialeksis.com

40 Petani Sawit Ditangkap dan Ditahan Polisi di Mukomuko

Polisi menahan 40 anggota perkumpulan petani di Kabupaten Mukomuko, Bengkulu. Mereka ditangkap saat sedang memanen buah sawit di lahan yang mereka garap.

Sumber: cnnindonesia.com